Lowongan Kerja PT. MITRA DISTRIBUSI MANDIRI 14 November 2020
PT. MITRA DISTRIBUSI MANDIRI Membuka lowongan pekerjaan nih guys, PT. MITRA DISTRIBUSI MANDIRI adalah perusahaan yang bergerak di bidang pendistribusian kartu perdana. Bagi agan agan yang ingin melamar pekerjaan dan membutuhkan pekerjaan, bisa nih kirim Cv beserta lamaran kerja di bawah ini:
Untuk melihat Lowongan Pekerjaan lainnya, agan bisa memanfaatkan fitur pencarian/search yang tertera di atas, ketik loker yang ingin anda cari contoh: Marketing, Sales, produksi dll kemudian tekan enter atau cari.
URGENT, PT. MITRA DISTRIBUSI MANDIRI di Kelapa Gading membuka lowongan pekerjaan
untuk posisi :
Staff Pajak
Kualifikasi :
1. Pendidikan minimal S1 Akuntansi/Pajak
2. Memiliki pengalaman di bidang akuntansi dan pajak minimal 5 tahun.
3. Menguasai program Voucher Information System (VIS),VIS GL dan program Jurnal
4. Menguasai program e-SPT all taxes, E-Billing, E-Faktur, E-Filling
5. Menguasai pengolahan data dengan rumus excel dan pivot
6. Menguasai prosedur laporan keuangan dan pajak.
7. Memiliki sertifikat Brevet A & B
8. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Job Desk :
1. Menghitung pajak bulanan dan tahunan yang harus dibayar Perusahaan, termasuk menghitung potensi pajak yang harus dibayarkan perusahaan
2. Membayar dan melapor pajak tepat waktu
3. Menyiapkan dan mendokumentasikan Faktur Pajak (SSP)
4. Membuat perencanaan pajak
5. Membuat Laporan Pajak Pph dan Ppn
6. Membuat Laporan Keuangan Fiskal dan Komersial
7. Melakukan pengarsipan dan dokumentasi perpajakan
8. Mencatat Data Transaksi Bisnis Perusahaan
9. Melakukan Evaluasi untuk Bahan Penilaian Kembali perpajakan perusahaan
Kirim CV ke : dwi@kjshop.co.id
WA : 085875008777
Subject : Staff Pajak
*Kandidat yang sesuai kualifikasi yang akan kami hubungi untuk lolos ke tahap selanjutnya.
Hati-hati penipuan, jangan terima kalo lamarman di kenakan biaya, baik biaya travel atau biaya yang lainya, loker yang mimin share gratis tidak di pungut biaya sama sekali dan Admin tidak bertanggung jawab segala informasi yang ada di sini, tapi Insya Allah informasi Valid.
Semangat bekerja ya guys, jangan menjadi beban keluarga hehehe. dan yang sudah bekerja tolong di pertimbangkan jika mau out, soalnya musim pandemi Covid-19 banyak yang di PHK dan banyak orang yang lelah mencari pekerjaan. Lebih baik lelah bekerja daripada lelah mencari pekerjaan. Good Luck!
Report ke admin jika agan menemukan kejanggalan.
1. Bisa komen di bawah
2. Hubungi admin Via telegram: @paramaex
Pantau Lowongan kerja lainnya melalui Social media kami:
1. Facebook Gedung Loker: Gedung Loker
2. Twitter Gedung Loker: Twitter
3. Pinterest Gedung Loker: Gedung Loker
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT. MITRA DISTRIBUSI MANDIRI 14 November 2020"